Dandim 0709/Kebumen Hadiri Pendistribusian Zakat, Infak dan Shodaqoh Tahap III Tahun 2022

    Dandim 0709/Kebumen Hadiri Pendistribusian Zakat, Infak dan Shodaqoh Tahap III Tahun 2022
    Letkol Inf Eduar Hendri S.I.P.,menghadiri kegiatan Pendistribusian Zakat,Infak dan Shodagoh Tahap III Tahun 2022 Dalam Rangka Pengukuhan dan Pemberian Bantuan Bapak Asuh Anak Stunting

    KEBUMEN - Dandim 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri S.I.P., menghadiri kegiatan Pendistribusian Zakat, Infak dan Shodagoh Tahap III Tahun 2022 Dalam Rangka Pengukuhan dan Pemberian Bantuan Bapak Asuh Anak Stunting, di Pendopo Kabumian Rumdis Bupati Kebumen, Provinsi Jawa Tengah. Kamis, (6/10/2022).

    Turut hadir dalam Kegiatan meliputi H.Arif Sugiyanto SH. Bupati Kebumen, Hj.Ristawati Purwaningsih , S.ST.MM Wakil Bupati Kebumen, Kompol Mawahir Kabag SDM Polres Kebumen, KH. zainudin mazdar Ketua majelis ulama Indonesia, Bambang Sucipto S.Pd.Ketua Baznas Kebumen. Dalam sambutannya H.Arif Sugiyanto SH. Bupati Kebumen menyampaikan bahwa dalam rangka Pendistribusian Zakat, Infak dan Shodagoh Tahap III Tahun 2022 ini adalah luar biasa karena dengan kolaborasi ini saya yakin ke depan stunting dapat didikan untuk para penerima.Untuk ibu-ibu yang tadi menerima manfaat tolong manfaatkan uang ini untuk kepentingan anak-anak, bukan untuk kepentingan beli pulsa ataupun beli handphone nanti ya ini betul-betul harus dimaafkan dengan sebaik-baiknya, tidak ada yang mengawasi dan yang mengawasi hanya Allah subhanahu Wa ta'ala jadi silakan manfaatkan dengan sebaik-baiknya.

    Hal serupa juga di sampaikan Bambang Sucipto S.Pd. Ketua Baznas Kebumen bahwa kegiatan pada hari ini khususnya bisa berjalan dengan lancar kami sampaikan jazakumullah bapak bupati yang saya hormati selanjutnya perkenankanlah saya ketua baznas untuk melaporkan kegiatan pada pagi hari secara singkat yang pertama nama kegiatan pendistribusian zakat infaq shodaqoh reguler tahap 3 tahun 2022 sekaligus pemberian bantuan pada anak stunting dan pengukuhan Bapak asuh anak stunting Kabupaten Kebumen dan insya Allah hari ini nanti secara simbolis akan dikukuhkan beliau Pak Dandim.

    Dandim 0709/Kebumen /Letkol Inf Eduar Hendri S.I.P., mengungkapkan bahwa dalam rangka mengatasi anak stunting di Kabupaten Kebumen dengan harapan tahun 2003-2023 2024 di Kebumen desa tuntas kemudian juga akan meningkatkan pelayanan dan memudahkan Bapak ibu untuk melaksanakan pembayaran zakat infaq shodaqoh dari berbagai tempat dan daerah.

    Dalam pengukuhan oleh Bupati Kebumen didampingi Wakil Bupati Kebumen dan ketua Baznas Kebumen menandai pengukuhan penobatan dengan pemberian selempang kepada Letkol Inf Eduard Hendri, S.I.P (Dandim 0709/KBM) sebagai Bapak Asuh Anak Stanting Kabupaten Kebumen.

    Dalam Pendistribusian Zakat, Infak dan Shodagoh Tahap III Tahun 2022 ini adalah salah satu metode pembayaran zakat di Kabupaten Kebumen yang bertujuan untuk memudahkan Bapak ibu untuk bisa membayar zakat tanpa harus datang ke Baznas.Pungkasnya

    Jurnalis: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Donorojo Dampingi Test Seleksi Perangkat

    Artikel Berikutnya

    Grebek Kodim 0709/Kebumen, Jajaran Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Program Ketahanan Pangan,  Zona Bakamla Tengah Tanam 10.000 Bibit Cabai
    Hendri Kampai: Menakar Kinerja KPK Memberantas Korupsi, Sebuah Refleksi Angka dan Realita
    Puspenerbad Gelar Upacara Hari Juang TNI AD, Teguhkan Semangat Pengabdian Bersama Rakyat

    Ikuti Kami